
Penghargaan ini diberikan oleh Mr. Kho Teck Meng – Regional Director ASEAN, Ruckus Network, dan diterima oleh Mr. Andy Komala – Director, Synnex Metrodata Indonesia.
Penghargaan ini diberikan Ruckus sebagai bentuk apresiasi atas keberhasilan SMI dalam menjadi distributor unggulan pada tahun 2023.
Selamat untuk PT. Synnex Metrodata Indonesia ! 🎉